Pekerjaan Fisik di Dikbud Maluku Utara Jadi Temuan BPK, Nilainya Fantastis

  • Whatsapp

SULA, detikgo. com, – Sejumlah pekerjaan fisik di Dinas Penididikan dan Kebudayaan (Dikbud) Provinsi Maluku Utara tahun 2021 jadi temuan Badan Pemeeriksa Keuangan (BPK) nilainya fantastis.

Informasi yang diperoleh wartawan Detikgo. com, dalam Laporan Hasil pemeriksaan (LHP) BPK Nomor : 01.A/LHP/XIX.TER/05/2022 Tanggal : 09 Mei 2022 sejumlah pekerjaan fisik di Dikbud Malut menunjukan terdapat kekurangan volume pada pekerjaan rehabilitasi ruang kelas beserta perabotnya pada SMK Negeri 1 Halmahera Utara Sebesar 45.479.699,70.

Pembangunan ruang praktik siswa (RPS), ruang laboratorium kimia, ruang laboratorium fisika, ruang laboratorium biologi, ruang UKS beserta perabotnya dan toilet (Jamban) beserta sanitasinya pada SMK kelebihan pembayaran senilai Rp121.765.256,49 dan pembangunan ruang laboratorium biologi, ruang laboratorium komputer, ruang UKS beserta perabotnya dan pembangunan toilet (Jamban) beserta sanitasinya pada SMK Negeri 4 Halmahera Utara kelebihan pembayaran sebesar 34.319.890,96,

“Pembangunan ruang praktik siswa beserta perabotnya pada SMK Negeri 4 Halmahera Utara sebesar 42.422.370,49 serta pembangunan ruang laboratorium kimia dan ruang laboratorium fisika beserta perabotnya pada SMK Negeri 4 Halmahera kelebihan pembayaran sebesar 7.287.169,08, pembangunan ruang laboratorium kimia, ruang laboratorium fisika beserta perabotnya dan toilet (Jamban) beserta sanitasinya pada SMK Negeri 1 senilai Rp19.935.586,84, pembangunan ruang praktik siswa beserta perabotnya pada SMK Negeri 1 Halmahera Utara, sebesar 45.540.572,76,

Selain itu, BPK juga mencatat temuan pada pembangunan ruang praktik siswa dan UKS beserta perabotnya serta jamban beserta sanitasinya pada SMK Negeri 1 Halmahera Timur, sebesar 57.277.492,74, pembangunan ruang laboratorium kimia dan fisika beserta perabotnya pada SMK Negeri 1 Halmahera Timur, senilai Rp5.025.247,87, pembangunan ruang laboratorium kimia, fisika dan biologi beserta perabotnya pada SMK Negeri 1 Halmahera Tengah, sebesar 21.337.554,01.

“Pembangunan ruang praktik siswa (RPS) beserta perabotnya pada SMK 4 Tidore Kepulauan, sebesar 9.598.195,19 dan pembangunan ruang laboratorium kimia, ruang laboratorium fisika dan ruang laboratorium biologi beserta perabotnya pada SMK 4 Tidore Kepulauan, sebesar10.816.551,25 serta pembangunan ruang praktik siswa, laboratorium kimia, fisika, biologi, komputer, UKS dan perpustakaan beserta perabotnya, jamban beserta sanitasinya pada SMK Negeri 6 Halmahera Tengah Sebesar 108.357.417,29,

Pengadaan peralatan praktik utama SMK Negeri 1 Halmahera Selatan, nautika kapal niaga belum dikenakan denda keterlambatan sebesar 38.856.818,30, pengadaan peralatan praktik utama SMKN 1 Halmahera Timur, teknik instalasi tenaga listrik sebesar Rp2.465.024,65.

“Peralatan praktik utama SMKN 1 Halmahera Utara, teknik gambar bangunan belum senilai Rp27.050.000,00 dan pengadaan teknik kendaraan ringan otomotif SMK Negeri 2 kota ternate sebesar 2.155.310,00,

Temuan itu, diantaranya denda keterlambatan atas pekerjaan fisik serta kelebihan pembayaran. Sementar Kepala Dinas Penididikan dan Kebudayaan (Dikbud) Provinsi Maluku Utara, Imam Makhdy Hassan belum dapat dikonfirmasi hingga berita ini ditayangkan,” tutup (Ic)

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *