MANADO (detikgo.com)-Penjabat Bupati Kab Minahasa Dr. Jemmy Stani Kumendong, M.SI Melakukan Penandatanganan NPHD Antara Pemerintah Kabupaten Minahasa Dengan Kodim 1309 Manado, Bertempat di Makodim 1309/Manado. Kamis, 18 April 2024.
Penandatanganan NPHD Pemkab Minahasa dilakukan oleh Pj Bupati Kab Minahasa JSK dengan Dandim 1309/Manado Kol Inf Himawan Teddy Laksono SI di Makodim 1309 Manado.
Kedatangan orang no 1 Pemkab Minahasa Jemmy Kumendong ke Makodim 1309/ Manado, disambut langsung Dandim 1309 Manado, Kol Inf Himawan Teddy Laksono SI dan Jajaran Kodim 1309/Manado.
Turut Mendampingi kunjungan Pj Bupati Kab Minahasa ke Makodin 1309/Manado, Ass 1, Kepala Kesbangpol, Kabag Hukum dan Plt Kabag Prokopim.